Program pendidikan di SMP-IT Daarul Anba diselenggarakan dalam 3 (tiga) tahun pelajaran dengan pola boarding school (peserta didik diasramakan) dan dibina secara intensif oleh tenaga pendidik dan kependidikan yang berkompeten di bidangnya
Jl. Cieurih No. 5 Bantargedang Kelurahan Kersanagara Kecamatan Cibeureum Kota Tasikmalaya - 46196
Senin, 02 Desember 2013
Program Pendidikan
Visi Dan Misi SMP-IT Daarul Anba
VISI :
Menjadi sekolah berprestasi untuk menghasilkan generasi muda Islam yang kaaffah dengan pemahaman syariah dan kompetensi sains dan teknologi yang berbasis kepesantrenan.
MISI :
1. Menciptakan proses pembelajaran terpadu antara kurikulum nasional dan kurikulum kepesantrenan.
2. Mewujudkna generasi yang berprestasi dalam bidang akademik maupun non-akademik
3. Mewujudkan generasi yang berkepribadian Islam yang beraqidah salimah, berfikroh Islamiyah, beribadah sholihah, berakhlaqul karimah dan bermuamalah syariáh
4. Membekali dasar ilmu pengetahuan dan teknologi serta keterampilan komunikasi Bahasa Arab dan Bahasa Inggris.
5. Menciptakan generasi muda Islam yang mampu membaca dan menghafal Al-Qurán
Langganan:
Postingan (Atom)